BerandaBIDANGINTERNSHIPLowongan Kerja PT Unilever Oleochemical Indonesia
Lowongan Kerja

Lowongan Kerja PT Unilever Oleochemical Indonesia

Lowongan Kerja PT Unilever Oleochemical Indonesia – PT Unilever Oleochemical Indonesia merupakan salah satu Perusahaan Oleokimia terbesar di dunia, berlokasi di Sei Mangkei – Sumatera Utara, dan tempat di mana Anda dapat mewujudkan tujuan Anda melalui pekerjaan yang Anda lakukan, menciptakan bisnis yang lebih baik dan dunia yang lebih baik.

Unilever Oleochemical Indonesia (UOI) berkomitmen untuk memproduksi oleokimia dengan kualitas terbaik dengan cara yang paling berkelanjutan. Ini berarti mencari sumber daya yang bertanggung jawab dan menjalankan bisnis dengan cara yang meningkatkan kehidupan pekerja di seluruh rantai pasokan kita, komunitas mereka, dan lingkungan. Kami menyebut rangkaian produk kami UNIOLEO.

Dalam mencari kerja tentu saja Anda ingin mendapatkan pekerjaan yang terbaik. Namun, seringkali, tanpa disadari, Anda bisa saja melakukan kesalahan yang dapat menghambat keberhasilan Anda. Apa saja sih kesalahan dalam pencarian kerja yang patut dihindari? Berikut beberapa ulasannya : 

Typo – Kesalahan yang satu ini termasuk kesalahan yang tergolong sederhana. Namun, bisa fatal akibatnya apabila Anda kerap melakukannya dalam proses penulisan resume.

Untuk menghindarinya Anda mungkin dapat memeriksa tulisan di CV berulang kali sebelum mengirim lamaran ke perusahaan idaman. Bila perlu, mintalah bantuan teman-teman untuk membaca ulang isi resume yang telah Anda buat.

Kurang riset dan promosi diri – Dua hal penting dalam pencarian kerja adalah melakukan riset tentang posisi yang dilamar, serta promosi diri Anda agar menarik bagi perusahaan. Tanpa keduanya, sulit bagi perusahaan untuk menemukan Anda. Buatlah akun LinkedIn maupun blog yang berisi konten-konten informatif karya Anda. Dengan demikian, perusahaan dapat melihat nilai tambah Anda dibandingkan para kandidat lain.

Tertarik untuk bekerja di PT Unilever Oleochemical Indonesia? Siapkan segera berkas lamaran dan CV terbaru anda serta berkas-berkas pendukung lamaran lainnya. Berikut persyaratannya, sialahkan simak dibawah ini:

Lowongan Kerja PT Unilever Oleochemical Indonesia


Dibutuhkan :

MANAGEMENT TRAINEE PROGRAMME

Requirements :

  • Be Willing to be placed in Sei Mangkei-North Sumatera
  • Has Bachelor Degree of Chemical Engineering, Environmental Engineering, Electrical Engineering, Industrial Engineering, Mechanical Engineering, Chemistry, Management, Accounting with minimum GPA 3.2/4.0 Graduate 2021, 2022, semester 8 also welcome to apply
  • Is fluent in English both verbal and written
  • Has excellent leadership, interpersonal and communication skills
  • Has active participation in extracurricular and social activities
  • Is proactive and possesses strong will to make things happen

Recruitment stage :

  • Online application submission
  • Online TPA and TPB test
  • Offline initial interview
  • Offline leaderless group discussion
  • Final interview with manufacturing director
  • Medical check up
  • Join


Lowongan Kerja Bulan Mei Lainnya :
PT Mandiri Tunas Finance
PT Duta Visual Nusantara Tivi Tujuh (Trans7)
PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE Express)
PT Midi Utama Indonesia Tbk
PT Indomarco Prismatama (Indomaret Group)


Cara melamar

Jika berminat dan sesuai dengan kualifikasi lowongan kerja yang dibutuhkan PT Unilever Oleochemical Indonesia, silahkan melakukan penaftaran melalui link dibawah ini :


Perhatian :

  • Pelamar yang lolos seleksi akan diberitahu melalui email atau telepon resmi
  • Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi
  • Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.

Baca Juga : Lowongan Kerja Untuk Lulusan SMA/SMK Sederajat Terbaru Semua Jurusan

Join Channel Telegram GOLETSKERJA :