BerandaTINGKATSMA/SMK SederajatLowongan Kerja PT Shopee International Indonesia
Lowongan Kerja

Lowongan Kerja PT Shopee International Indonesia

Lowongan Kerja PT Shopee International Indonesia – merupakan tempat Belanja Online nomor 1 se-Indonesia. Shopee adalah platform yang dibuat khusus untuk menyajikan pengalaman belanja online yang mudah, aman dan cepat dengan system pembayaran dan dukungan logistik yang kuat.

Shopee mempunyai tujuan untuk terus meningkat menjadi e-commerce pilihan pertama di Indonesia. Shopee mempunyai banyak ragam pilihan kategori prodak, dari Elektronik,Perlengkapan Rumah tangga, Kesehatan, Kecantikan, Ibu dan Bayi, Fasion sampai Perlengkapan Olahraga terlengkap.

goletskerja.com adalah situs Portal lowongan kerja yang menjangkau seluruh wilayah Indonesia, mulai dari perusahaan BUMN, informasi CPNS dan Perusahaan Swasta ternama, mulai dari kategori lowongan kerja SMAD3, sampai dengan S1-S2. Kami berkonsisten untuk selalu memberikan informasi terkini tentanng lowongan pekerjaan yang valid, semua informasi lowongan kerja di goletskerja.com bersumber dari halaman resmi perusahan atau social media terpercaya yang sedang membuka rekrutmen yang mencari kandidat untuk bergabung jadi salah satu bagian dari perusahaannya.

Saat ini PT Shopee International Indonesia, membuka kembali lowongan kerja terbaru bagi para profesional muda untuk berkarir bersama kami, berikut posisi dan kualifikasi yang dibutuhkan :


Lowongan Kerja PT Shopee International Indonesia


Dibutuhkan :


Staff Pusat Vaksinasi Shopee

Merupakan sebagai salah satu bentuk kontribusi Shopee untuk mendukung program vaksinasi pemerintah, kami mengajak kamu untuk membantu mempercepat pemulihan Indonesia dari pandemi. Kami membuka lowongan pekerjaan untuk kamu yang sedang mencari kerja serta ingin mendukung program ini dengan menjadi Staff Pusat Vaksinasi Shopee.

Uraian Pekerjaan :

1. Usher

  • Membantu mengelola sistem antrian peserta vaksin sehari-hari selama berlangsungnya masa vaksinasi
  • Membantu mengarahkan peserta vaksin di dalam venue sehari-hari selama berlangsungnya masa vaksinasi

2. Admin Registration

  • Membantu peserta vaksin apabila terdapat permasalahan yang berkaitan dengan registrasi maupun tiket
  • Bertanggung jawab atas semua proses verifikasi di lokasi(memverifikasi tiket & identitas)

3. Admin PCare

  • Berkoordinasi dengan penanggung jawab akun PCare setempat
  • Bertanggung jawab atas semua proses di sistem PCare (memasukkan data serta mencetak sertifikat)

Persyaratan :

  • Tidak sedang bekerja/ dalam kontrak dengan perusahaan manapun
  • Siap bekerja untuk membantu mendukung pusat vaksinasi Shopee
  • Diutamakan yang berdomisili di Jakarta
  • Siap bekerja di lokasi Kuningan, Jakarta Selatan
  • Siap bekerja dari venue (tidak WFH) selama hari kerja
  • Siap bekerja dalam status kontrak selama 3 bulan saja (Juli – Oktober 2021)
  • Siap bekerja setiap hari Senin – Jumat pukul 08.00-17.00 WIB
  • Siap mulai bekerja tanggal 22 Juli 2021

Upah/Insentif:

  • Gaji bulanan
  • Makan siang
  • BPJS


 Cara melamar

Jika berminat dan sesuai dengan kualifikasi lowongan kerja yang di PT Shopee International Indonesia, silahkan DAFTAR Secara online melalui tautan berikut :



Perhatian :

  • Pelamar yang lolos seleksi administrasi akan diberitahu melalui email atau telepon resmi
  • Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi
  • Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.

Baca Juga : Lowongan Kerja Untuk SMA/SMK Sederajat Terbaru

Join Channel Telegram GOLETSKERJA – KLIK DISINI



PT Kereta Commuter Indonesia

PT Kereta Commuter Indonesia

PT Amerta Indah Otsuka

PT Amerta Indah Otsuka

PT Petrokimia Gresik

PT Petrokimia Gresik