Lowongan Kerja PT Mayora Indah Tbk. – didirikan pada tahun 1977 dengan pabrik pertama berlokasi di Tangerang dengan target market wilayah Jakarta dan sekitarnya. Setelah mampu memenuhi pasar Indonesia, Perseroan melakukan Penawaran Umum Perdana dan menjadi perusahaan publik pada tahun 1990 dengan target market konsumen Asean.
Sesuai dengan Anggaran Dasarnya, kegiatan usaha Perseroan di antaranya yaitu dalam bidang industri. Saat ini, PT Mayora Indah Tbk, memproduksi & mempunyai 6 (enam) divisi yang masing-masing menghasilkan produk berbeda namun terintegrasi. Group Mayora dikenal dengan produk-produknya di sektor makanan & minuman seperti biskuit, permen, wafer, coklat, kopi sereal dan mie instan.
goletskerja.com adalah situs Portal lowongan kerja yang menjangkau seluruh wilayah Indonesia, mulai dari perusahaan BUMN, informasi CPNS dan Perusahaan Swasta ternama, mulai dari kategori lowongan kerja SMA, D3, sampai dengan S1-S2.
Kami berkonsisten untuk selalu memberikan informasi terkini tentang lowongan pekerjaan yang valid, semua informasi lowongan kerja di goletskerja.com bersumber dari halaman resmi perusahan atau social media terpercaya yang sedang membuka rekrutmen yang mencari kandidat untuk bergabung jadi salah satu bagian dari perusahaannya.
Saat ini PT Mayora Indah Tbk, membuka kembali lowongan kerja terbaru bagi para profesional muda untuk berkarir bersama kami, berikut posisi dan kualifikasi yang dibutuhkan :
Lowongan Kerja PT Mayora Indah Tbk
Dibutuhkan :
1. BUILDING MAINTAIN UNIT HEAD
Requirements :
- Usia 26-30 tahun
- Pendidikan minimal S1 Teknik Sipil
- Memiliki minimal 1-2 tahun pengalaman
- Mampu menggunakan AutoCad
- Memahami Elektrik Dasar dan Building Management
- Memiliki Sertifikat Vaksin Covid-19 (Sudah Vaksin 3 Booster)
- Bersedia ditempat di area Batu Ceper, Tangerang
- Subject Email : BC_BM_NAMA
2. CIVIL & PROJECT UNIT HEAD
Requirements :
- Usia 21-25 tahun
- Pendidikan minimal D3 Teknik Sipil
- Memiliki minimal 1-2 tahun pengalaman
- Mampu mengoperasikan aplikasi drawing
- Memahami penyusunan RAB
- Memiliki Sertifikat Vaksin Covid-19 (sudah vaksin 3 Booster)
- Bersedia ditempatkan di area Batu Ceper, Tangerang
- Subject Email : CIVIL PROJECT_BC_NAMA
3. PRODUCTION PACKAGING UNIT HEAD
Requirements :
- Usia 21-25 tahun
- Pendidikan minimal S1 Teknik Industri
- Memiliki minimal 1-2 tahun pengalaman
- Menguasai operasional produksi secara harina (Material, Man Power, Mesin)
- Memiliki Sertifikat Vaksin Covid-19 (sudah vaksin 3 Booster)
- Bersedia ditempatkan di area Batu Ceper, Tangerang
- Subject Email : PP_BC_NAMA
4. PRODUCTION UNIT HEAD
Requirements :
- Usia 21-25 tahun
- Pendidikan minimal S1 Ilmu Teknologi Pangan, Manajemen Industri
- Memiliki minimal 1-2 tahun pengalaman
- Memahami konsep dasar mesin (elektrik dan mekanik)
- Memahami dasar GM/5R/ISO 22000/FSSC dan Manajemen Industri
- Memiliki Sertifikat Vaksin Covid-19 (sudah vaksin 3 Booster)
- Bersedia ditempatkan di area Batu Ceper, Tangerang
- Subject Email : PRODUCTION_BC_NAMA
5. QC UNIT HEAD
Requirements :
- Usia 22-25 tahun
- Pendididkan minimal S1 Ilmu Teknologi Pangan, Teknik Pangan, Teknik Pangan dan Gizi
- Memiliki minimal 1-2 tahun pengalaman
- Memahami analisis (Kimia-fisik-mikro) pangan dan GLP
- Memahami pengendalian mutu pangan
- Memahami ISO 22000 : 2018/FSSC 22000 Ver 5.1 dan halal pangan
- Memiliki Sertifikat Vaksin Covid-19 (sudah vaksin 3 Booster)
- Bersedia ditempatkan di area Batu Ceper, Tangerang
- Subject Email : QC_BC_NAMA
Cara melamar
Jika berminat dan sesuai dengan kualifikasi lowongan kerja yang di PT Mayora Indah Tbk, silahkan kirim CV terbaru dan Lamaran anda ke email berikut :
Perhatian :
- Pelamar yang lolos seleksi akan diberitahu melalui email atau telepon resmi
- Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi
- Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.
Baca Juga : Lowongan Kerja Untuk D3 Terbaru Semua Jurusan
Join Channel Telegram GOLETSKERJA :