Lowongan Kerja PT Lima Duapuluh Nusantara Ekspress (J&T Express) – J&T Express merupakan perusahaan pengiriman ekspress yang menerapkan perkembangan tekhnologi sebagai dasar dari systemnya. Jaringan luas yang di miliki oleh J&T Express memfasilitasi layanan-layanan ekspres untuk pelanggan di seluruh Indonesia.
Kami melayani pengiriman didalam kota, antar kota, antar provinsi dan juga pelanggan ecommerce. J&T Express menyediakan layanan penjemputan dengan kecepatan pengiriman yang tinggi serta pada saat yang sama juga mendukung pertumbuhan bisnis ecommerce.
Sebagai Pencari kerja, mendapatkan pekerjaan secepat mungkin pastinya menjadi hal yang diharapkan. Namun sayangnya, dengan banyaknya pesaing-pesaing yang ada mulai dari fresh graduate hingga para Pencari Kerja lain yang pindah dari pekerjaan, akan ada banyak lagi tantangan yang perlu dihadapi untuk mendapatkan pekerjaan impian dalam Jangka waktu singkat.
Memang tidak diragukan lagi, dałam proses mencari pekerjaan merupakan hal yang paling krusial sebagai langkah awal dałam membangun jenjang karir. Meskipun begitu, terdapat cara mencari kerja tertentu yang dapat kamu gunakan untuk mendapatkan pekerjaan secepatnya.
Lowongan Kerja PT Lima Duapuluh Nusantara Ekspress (J&T Express)
PT Lima Duapuluh Nusantara Ekspress (J&T Express) membuka kesempatan kepada para Jobseeker untuk bergabung dan berkarir bersama kami, Siapkan segera berkas lamaran dan CV terbaru anda serta berkas-berkas pendukung lamaran lainnya. Berikut posisi dan persyaratannya, sialahkan simak dibawah ini :
MANAGEMENT TRAINEE (MT)
Tugas & Tanggungjawab:
- Memimpin cabang untuk mencapai target dan tujuan yang telah ditetapkan oleh perusahaan
- Mengkoordinasikan seluruh karyawan di cabang agar dapat bekerja dengan optimal dan efisien sesuai dengan SOP
- Memecahkan masalah-masalah yang terjadi di cabang, terutama terkait paket dan kedisiplinan karyawan cabang
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal SMA/SMK
- Usia minimal 24 tahun (Wajib)
- Menguasai Microsoft Office, terutama Microsoft Excel
- Diutamakan memiliki pengalaman di industri yang sama
- Memiliki kepemimpinan, kerja keras, dan tanggungjawab yang tinggi
- Mampu tegas, berkomunikasi, memecahkan masalah, dan bekerjasama secara tim maupun individual
- Bersedia mobile, bekerja shift, dan lembur jika diperlukan
- Bersedia ditempatkan di Bekasi – Cikarang
LOWONGAN KERJA TERBARU LAINNYA :
- INFO LOKER GUDANG GARAM TBK TERBARU BULAN JANUARI 2025
- PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN)
- PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
- PT Emas Antam Indonesia
Catatan :
- SELURUH PROSES REKRUTMEN DI PT LIMA DUAPULUH NUSANTARA EKSPRESS (J&T EXPRESS) UNTUK MANAGEMENT TRAINEE DILAKSANAKAN SECARA OFFLINE DAN TIDAK DIPUNGUT BIAYA APAPUN
Cara melamar
Jika berminat dan sesuai dengan kualifikasi lowongan kerja diatas, silahkan DAFTAR secara online melalui tautan dibawah ini :
Perhatian :
- Pelamar yang lolos seleksi akan diberitahu melalui email atau telepon resmi
- Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi
- Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.
Baca Juga : Lowongan Kerja Untuk Lulusan SMK Terbaru Semua Jurusan
Join Channel Telegram GOLETSKERJA :