Lowongan Kerja PT Java Seafood (JVS) – PT Java Seafood (JVS) didirikan pada bulan Juli 2011 dan mulai berproduksi dari Juli 2014 merupakan salah satu pabrik surimi terbesar dengan kapasitas produksi 8.000 MT di Indonesia.
Tips Supaya Sukses Ketika Wawancara Kerja :
Perhatikan Mengenai Tata Krama dan Bahasa Tubuh ;- Segala bentuk bahasa tubuh dan sopan santun akan menjadi penentu akhir. Buatlah kesan yang sangat baik sehingga mereka yang mewawancarai Anda akan merasa nyaman, terkesan dan percaya bahwa Anda adalah kandidat yang tepat untuk lowongan yang akan mereka tawarkan. Yang penting selalu fokus dan konsisten dengan apa yang Anda lakukan sejak menulis surat lamaran kerja hingga menyusun resume.
Tunjukan Sikap profesional dan Bersikap Ramah Serta Perhatikan Penampilan Anda ;- Perhatikan bahasa dan intonasi saat berbicara saat Anda menjawab beberapa pertanyaan pewawancara. Dan jangan sampai terdengar monoton atau terlalu keras karena akan terdengar aneh.
Dan untuk pakaian, alangkah baiknya jika Anda memakai pakaian formal sesuai dengan posisi yang akan Anda tempati di rumah sakit. Karena sikap yang baik, dan penampilan yang rapi merupakan salah satu poin keberhasilan Anda saat berhadapan dengan pewawancara.
Datanglah Tepat waktu ;-Tiba pada waktu yang ditentukan adalah bagian penting dari menghadiri wawancara. Datang tepat waktu pada saat wawancara tidak hanya menjadi syarat kedisiplinan atau menunjukkan kedisiplinan kandidat tetapi juga akan memberikan rasa hormat dan penghargaan kepada mereka yang telah menelepon.
Tertarik untuk bekerja di PT Java Seafood (JVS)? Siapkan segera berkas lamaran dan CV terbaru anda serta berkas-berkas pendukung lamaran lainnya. Berikut persyaratannya, sialahkan simak dibawah ini:
Lowongan Kerja PT Java Seafood (JVS) April 2022
Dibutuhkan :
1. Maintenance & Operator Boiler
Kualifikasi :
- Pria, usia maksimal 40 tahun
- Pendidikan minimal SMK/D3/S1 Semua Jurusan
- Pengalaman kerja minimal 3 tahun sebagai operator boiler
- Mengerti perawatan mesin boiler dengan bahan bakar batu bara
- Mampu mengoperasikan mesin bolier dengan Bahan bakar batu bara
- Diutamakan memiliki sertifikat operator boiler/ketel uap
- Penempatan di Indramayu Jawa Barat
2. Staff Produksi Fish Meal
Kualifikasi :
- Pria, usia maksimal 35 tahun
- Pendidikan minimal D3/S1 Jurusan Peternakan, Perikanan atau jurusan yang relevan
- Memiliki pengalaman minimal 1 tahun dibidang Produksi Fish Meal (tepung ikan)
- Mengerti alur proses pembuatan Fish Meal (tepung ikan) atau Pakan Ternak
- Mampu menggunakan Ms Excel dengan baik
- Penempatan di Indramayu Jawa Barat
3. Supervisor Produksi Surimi
Kualifikasi :
- Pria, usia maksimal 40 tahun
- Pendidikan minimal D3/S1 Perikanan, Teknologi Pangan atau jurusan yang relevan
- Memiliki pengalaman minimal 3 tahun dibidang pengolahan Produksi Surimi
- Mengerti tentang kualitas Produksi Surimi
- Mampu mengontrol kualitas dan kapasitas Produksi Surimi
- Siap bekerja dengan sistem shift
- Penempatan di Indramayu Jawa Barat
4. Asisten Manager HSE
Kualifikasi :
- Pria/Wanita, usia maksimal 45 tahun
- Pendidikan minimal D3/S1 Jurusan Teknik Lingkungan, Teknik Kimia atau jurusan yang relevan
- Memiliki pengalaman sebagai Supervisor/Kepala HSE minimal 3 tahun
- Mengerti tentang perizinan dibidang lingkungan
- Mengerti Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL)
- Mengerti pengelolaan Limbah B3 dan Limbah Cair
- Mengerti pengendalian Pencemaran Udara dan Pencemaran Air
- Memiliki Sertifikat AK3 Umum
- Penempatan di Indramayu Jawa Barat
5. Staff Produksi
Kualifikasi :
- Pria, usia maksimal 35 tahun
- Pendidikan minimal D3 Jurusan Perikanan, Teknologi Pangan atau jurusan yang relevan
- Memiliki pengalaman kerja di bidang pengolahan ikan (diutamakan chepalopod)
- Mampu menggunakan komputer denga baik (diutamakan Ms Excel)
- Penempatan di Indramayu Jawa Barat
6. HR Payroll
Kualifikasi :
- Wanita, usia maksimal 35 tahun
- Pendidikan minimal D3/S1 Semua Jurusan
- Memiliki pengalaman minimal 1 tahun dibidang HRD
- Mengerti perhitungan gaji karyawan
- Mampu mengelola absensi karyawan
- Mampu menggunakan Ms Excel dengan baik
- Penempatan di Indramayu Jawa Barat
Cara melamar
Jika berminat dan sesuai dengan kualifikasi lowongan kerja yang dibutuhkan PT Java Seafood (JVS), silahkan kirim CV terbaru dan berkas lamaran lengkap anda ke :
[email protected]
Subjek Email : Posisi Yang Dilamar
Perhatian :
- Pelamar yang lolos seleksi akan diberitahu melalui email atau telepon resmi
- Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi
- Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.
Baca Juga : Lowongan Kerja Untuk Lulusan SMA/SMK Sederajat Terbaru Semua Jurusan
Join Channel Telegram GOLETSKERJA :