BerandaExperiencedLowongan Kerja PT Bank Danamon Indonesia Tbk
Lowongan Kerja

Lowongan Kerja PT Bank Danamon Indonesia Tbk

Lowongan Kerja PT Bank Danamon Indonesia Tbk – (IDX Code : BDMN) yang berdiri sejak 1956, per 30 September 2020 mengelola total aset konsolidasi sebesar Rp 196,6 triliun bersama anak perusahaannya, yaitu PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk. (Adira Finance). Dalam hal kepemilikan saham, 92,47% saham Bank Danamon dimiliki oleh MUFG Bank, Ltd. dan 7,53% dimiliki oleh publik. 

Bank Danamon didukung oleh 862 jaringan kantor cabang konvensional, unit Syariah dan kantor cabang anak perusahaannya serta lebih dari 60.000 jaringan ATM Danamon, ATM Bersama, PRIMA dan ALTO yang tersebar di 34 provinsi. Dengan beragam produk dan layanan keuangan, Bank Danamon siap melayani kebutuhan nasabah dari berbagai segmen termasuk perbankan Konsumer, Usaha Kecil Menengah (UKM), Wholesale (Korporasi dan Komersial), dan Syariah serta pembiayaan otomotif melalui Adira Finance.

goletskerja.com adalah situs Portal lowongan kerja yang menjangkau seluruh wilayah Indonesia, mulai dari perusahaan BUMN, informasi CPNS dan Perusahaan Swasta ternama, mulai dari kategori lowongan kerja SMAD3, sampai dengan S1-S2.

Kami berkonsisten untuk selalu memberikan informasi terkini tentang lowongan pekerjaan yang valid, semua informasi lowongan kerja di goletskerja.com bersumber dari halaman resmi perusahan atau social media terpercaya yang sedang membuka rekrutmen yang mencari kandidat untuk bergabung jadi salah satu bagian dari perusahaannya.

Saat ini PT Bank Danamon Indonesia Tbk, membuka kembali lowongan kerja terbaru bagi para profesional muda untuk berkarir bersama kami, berikut posisi dan kualifikasi yang dibutuhkan :


Lowongan Kerja PT Bank Danamon Indonesia Tbk


Dibutuhkan :


Relationship Officer

Deskripsi Pekerjaan :

  • Melakukan proses penjualan dan akuisisi nasabah baru (Funding/lending) untuk segmen bisnis Consumer dan small Medium Enterprise (SME)

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S1 dengan IPK minimal 2.75 (Skala 4)
  • Memiliki Pengalaman dibidang sales minimal 1 tahun
  • Memiliki motivasi tinggi dan berorientasi pada target
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan analisis yang baik
  • Menyukai kegiatan penjualan serta membina hubungan dengan nasabah

Penempatan :

  • Jakarta 
  • Jawa Barat 
  • Jawa Tengah & DIY 
  • Jawa Timur dan Bali Nusra
  • Sumatera 
  • Kalimantan 
  • Sulampua (Sulawesi, Ambon, Papua) 


Cara melamar

Jika berminat dan sesuai dengan kualifikasi lowongan kerja yang di PT Bank Danamon Indonesia Tbk, silahkan kirim CV terbaru dan Lamaran anda ke email berikut :

Jakarta :
Email :
 [email protected]

Jawa Barat :
Email :
 [email protected]

Jawa Tengah & DIY :
Email :
 [email protected]

Jawa Timur dan Bali Nusra :
Email :
 [email protected]

Sumatera :
Email :
 [email protected]

Kalimantan :
Email :
 [email protected]

Sulampua (Sulawesi, Ambon, Papua) :
Email :
 [email protected]

Perhatian :

  • Pelamar yang lolos seleksi akan diberitahu melalui email atau telepon resmi
  • Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi
  • Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.

Baca Juga : Lowongan Kerja Untuk S1 Terbaru Semua Jurusan

Join Channel Telegram GOLETSKERJA :