Lowongan Kerja PT Adaro Energy Tbk – merupakan perusahaan yang bergerak dibidang pertambangan unggul dan produsen batu bara yang terbesar ke 2 di Indonesia. Sejarah Adaro dimulai dengan guncangan minyak global pada tahun 1970-an.
Adaro Energy telah bertumbuh menjadi organisasi yang terintegrasi secara vertikal, dengan anak perusahaan yang berpusat pada energy dalam pertambangan, transportasi dengan kapal besar, pemuatan di kapal, jasa pelabuhan, pengerukan, pemasaran dan penghasil listrik.
goletskerja.com adalah situs Portal lowongan kerja yang menjangkau seluruh wilayah Indonesia, mulai dari perusahaan BUMN, informasi CPNS dan Perusahaan Swasta ternama, mulai dari kategori lowongan kerja SMA, D3, sampai dengan S1-S2.
Kami berkonsisten untuk selalu memberikan informasi terkini tentang lowongan pekerjaan yang valid, semua informasi lowongan kerja di goletskerja.com bersumber dari halaman resmi perusahan atau social media terpercaya yang sedang membuka rekrutmen yang mencari kandidat untuk bergabung jadi salah satu bagian dari perusahaannya.
Saat ini PT Adaro Energy Tbk, membuka kembali lowongan kerja terbaru bagi para profesional muda untuk berkarir bersama kami, berikut posisi dan kualifikasi yang dibutuhkan :
Lowongan Kerja PT Adaro Energy Tbk
Dibutuhkan :
1. HSE Team
Job Description :
- Responsible for conducting safety, health, and environment program all over sites area
Requirement :
- Minimum Bachelor of Safety/Environment Engineering/Industrial Engineering with minimum GPA 3.00
- Minimum experience :
- For Officer Level : Minimum 3 years experience as HSE Officer or similar position
- For Superintendent Level : Minimum 5 years experience as HSE Officer or similar position
- Exposure in Construction in industrial plant/smelter/power plant projects would be an advantage
- Good knowledge on Safety & Health Management, Operational Safety, Environmental Management, and Quality Management System Development, Risk Management, Safety & Health Management, Waste Management, Emergency Management, and Safety Operation
- Experience in hazard identification and mitigation
- Able to work independently and in a team
- Excellent communication skill (written & spoken) in English and Bahasa
- Willing to be located at North Kalimantan Site (roster based).
2. Civil Construction Team
Job Description :
- Responsible for monitoring and control Contractor performance and progress on the construction of the plant civil works in order to ensure the construction is done according to appreciate specifications, design, schedule and safety requirements.
Requirements :
- Minimum Diploma Degree (D3) graduate majoring in Civil Engineering
- Have minimum 3 years experience in civil construction preferably in industrial/ smelter/ power plant construction projects
- Have good competencies on construction methods and system analysis
- Willing to be hired on contractual basis during the project
- Willing to be located in Bulungan, North Kalimantan
Cara melamar
Jika berminat dan sesuai dengan kualifikasi lowongan kerja yang di PT Adaro Energy Tbk, silahkan DAFTAR Secara online melalui tautan berikut :
Perhatian :
- Pelamar yang lolos seleksi akan diberitahu melalui email atau telepon resmi
- Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi
- Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.
Baca Juga : Lowongan Kerja Untuk D3 Terbaru Semua Jurusan
Join Channel Telegram GOLETSKERJA :