BerandaTINGKATD1Lowongan Kerja PT Bumi Lancang Kuning Pusaka (BLKP)
Lowongan Kerja

Lowongan Kerja PT Bumi Lancang Kuning Pusaka (BLKP)

Lowongan Kerja PT Bumi Lancang Kuning Pusaka â€“ PT Bumi Lancang Kuning Pusaka (BLKP) berdiri pada tahun 2003 di Pekanbaru sebagai perusahaan yang bergerak dalam bidang manufaktur bahan bangunan yang berfokus pada produk – produk rangka, lantai dan atap dengan menggunakan bahan baku baja ringan yang memiliki keunggulan serta kualitasnya telah terbukti. Memiliki komitmen ingin memberikan produk & layanan terbaik memacu perusahaan untuk meningkatkan level perusahaan yang lebih tinggi, dibuktikan dengan diperolehnya sertifikat ISO dari Balai Sertifikasi Indonesia.

goletskerja.com adalah situs Portal lowongan kerja yang menjangkau seluruh wilayah Indonesia, mulai dari perusahaan BUMN, informasi CPNS dan Perusahaan Swasta ternama, mulai dari kategori lowongan kerja SMAD3, sampai dengan S1-S2.

Kami berkonsisten untuk selalu memberikan informasi terkini tentang lowongan pekerjaan yang valid, semua informasi lowongan kerja di goletskerja.com bersumber dari halaman resmi perusahan atau social media terpercaya yang sedang membuka rekrutmen yang mencari kandidat untuk bergabung jadi salah satu bagian dari perusahaannya.

Saat ini PT Bumi Lancang Kuning Pusaka (BLKP), membuka kembali lowongan kerja terbaru bagi para profesional muda untuk berkarir bersama kami, berikut posisi dan kualifikasi yang dibutuhkan :


Lowongan Kerja PT Bumi Lancang Kuning Pusaka (BLKP)


Dibutuhkan :


1. FINANCE

Kualifikasi :

  • Usia maksimal 30 tahun
  • Fresh Graduate/Berpengalaman
  • Pendidikan minimal S1/D3 Akuntansi Ekonomi
  • Memahami Dasar-dasar finance/Keuangan
  • Memahami jurnal
  • Mengetahui dasar-dasar pajak
  • Menguasai Ms Word & Excel
  • Jujur, bertanggung jawab dan bekerja keras
  • Dapat bekerja di bawah tekanan dan memiliki kemampuan komunikasi  yang baik
  • Teliti dan dapat bekerja sama dalam sebuah tim
  • Dapat bergabung secepatnya
  • Penempatan Pekanbaru

Tugas & Tanggung Jawab :

  • Menginput transaksi harian BKBM, arcontrol dan Analisa account payable
  • Membuat laporan harian AP
  • Report laporan ap setiap minggu
  • Membuat jurnal untuk penyesuaian ppn bila faktur pajak terlambat di dapat scan & membuat PYR
  • Cek pengajuan import EMKI serta pembuat PYR pelunasan AP EMKL, kroscek pinjaman & pengembalian antar PT

2. STAFF PAJAK

Kualifikasi :

  • Usia maksimal 28 tahun
  • Pendidikan minimal S1/D3 Akuntansi Ekonomi
  • Berpengalaman di bidang pajak
  • Dapat Menyusun laporan keuangan
  • Mengetahui dasar-dasar pajak
  • Mengerti perpajakan
  • Menguasai Ms Word & Excel
  • Jujur, bertanggung jawab dan bekerja keras
  • Dapat bekerja di bawah tekanan dan memiliki kemampuan komunikasi  yang baik
  • Teliti dan dapat bekerja sama dalam sebuah tim
  • Dapat bergabung secepatnya
  • Penempatan Pekanbaru

Tugas & Tanggung Jawab :

  • Menjurnal semua transaki perusahaan dan menyusun ke dalam LK
  • Crosscheck penjualan dan pembelian dengan tim admin
  • Crosscheck pemotongan PPh dan pengkreditan PPN masukan dengan tim admin
  • Crosscheck hutang piutang dengan pihak yang dapat di hbungi
  • Support data utang keperluan bank LKPM dll
  • Membuat TP DOC
  • Melakukan review atas tax planning yang di jalankan
  • Menghitung memproses pembayaran dan melaporkan SPT PPh Badan

3. FAT AFILIASI

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S1/D3 Akuntansi Ekonomi
  • Fresh Graduate/Berpengalaman 1 tahun sebagai Accounting atau Tax
  • Diutamakan yang lebih mengerti akuntansi dan perpajakan
  • Mahir menggunakan Ms Word & Ms Excel
  • Dapat mengoperasikan sistem
  • Dapat bekerja di bawah tekanan dan memiliki kemampuan komunikasi  yang baik
  • Teliti dan dapat bekerja sama dalam sebuah tim
  • Bersedia malakukan kunjungan ke seluruh cabang & Group
  • Dapat bergabung secepatnya
  • Penempatan Pekanbaru

Tugas & Tanggung Jawab :

  • Menjurnal semua traksaksi perusahaan dan menyusun ke LK
  • Crosscheck penjualan dan pembelian dengan tim admin
  • Crosscheck pemotongan PPh dan pengkreditan PPN masukan dengan tim admin
  • Crosscheck hutang pitungan dengan pihak yang dapat dihubungi
  • Support data untuk keperluan bank, LKPM, dll
  • Membuat TP DOC
  • Melakukan review atas tax planning  yang di jalankan
  • Menghitun, memproses pembayaran dan melaporkan SPT PPh Badan

4. HR ASSOSIATE

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal SMA/SMK Sederajat, D1, D2, D3, S1 Semua Jurusan
  • Usia maksimal 30 tahun
  • Berpengalaman dibidang HR selama 1 tahun
  • Pernah mengurus asuransi dan BPJS
  • Memahami UU Ketenagakerjaan yang berlaku
  • Mahir menggunakan Ms Office dan pandai berhitung
  • Pengalaman mengoperasikan sistem HRIS
  • Dapat bekerja di bawah tekanan dan memiliki kemampuan komunikasi  yang baik
  • Teliti dan dapat bekerja sama dalam sebuah tim
  • Dapat bergabung secepatnya
  • Penempatan Pekanbaru

Tugas & Tanggung Jawab :

  • Membuat perjanjian kerja (PKWT/PKWTT) karyawan
  • Membuat dan merangkap surat menyurat 9SKK, SUKET, dll)
  • Menginput data jumlah karwayan ke dalam sistem wajib lapor ketenagakerjaan online
  • Menginput data karyawan ke dalam tracker NIK & database karyawan
  • Melakukan pengecekan data absensi & lembur
  • Mengajukan sumbangn baik untuk internal maupun eksternal
  • Melakukan proses recruitment karyawan
  • Melakuka proses pendaftaran, penonaktifan dan pengurusan kecelakaan kerja BPJS & asuransi
  • Filling data karyawan dan FPK
  • Menjadi sarana konsultasi terkait kepegawaian oleh seluruh karyawan


Cara melamar

Jika berminat dan sesuai dengan kualifikasi lowongan kerja yang di PT Bumi Lancang Kuning Pusaka (BLKP), silahkan kirim CV terbaru dan Lamaran anda ke email berikut :

[email protected]
Subject Email : Posisi Yang Dilamar_PKU

Perhatian :

  • Pelamar yang lolos seleksi akan diberitahu melalui email atau telepon resmi
  • Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi
  • Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.

Baca Juga : Lowongan Kerja Untuk Lulusan SMA/SMK Sederajat Terbaru Semua Jurusan

Join Channel Telegram GOLETSKERJA :


REKOMENDASI