BerandaTINGKATSarjana (S1)Lowongan Kerja IKEA Indonesia
Lowongan Kerja

Lowongan Kerja IKEA Indonesia

Lowongan Kerja IKEA Indonesia – IKEA adalah sebuah peritel perabot untuk rumah tangga dari Swedia. Pada tabun 2004, terdapat 364 toko IKEA di 46 negara di berbagai belahan dunia. Katalog IKEA yang berisi info produk IKEA diperkirakan adalah buku yang pendistribusiannya kedua terluas setelah Alkitab dan biasanya diperbaharui tiap Agustus.

Pada tanggal 15 Oktober 2014, Hero Supermarket, pemegang lisensi IKEA di Indonesia Sudan membuka gerai pertama IKEA di Alam Sutera, Tangerang, Banten Indonesia. IKEA Alam Sutera merupakan toko ke 364 dan yang paling baru dari 46 negara di dunia.

Gerai ini merupakan satu-satunya gerai IKEA di Indonesia, dan juga terdapat Distribution Point IKEA di seluruh Indonesia. IKEA juga sudah menjalin kerja sama dengan industri lokal di Solo, Jawa Tengah dengan mengambil bahan baku dan pengrajin di Solo dan Yogyakarta. Produk-produk lokal tersebut akan dipasarkan IKEA ke pasar internasional.

goletskerja.com adalah situs Portal lowongan kerja yang menjangkau seluruh wilayah Indonesia, mulai dari perusahaan BUMN, informasi CPNS dan Perusahaan Swasta ternama, mulai dari kategori lowongan kerja SMAD3, sampai dengan S1-S2.

Kami berkonsisten untuk selalu memberikan informasi terkini tentanng lowongan pekerjaan yang valid, semua informasi lowongan kerja di goletskerja.com bersumber dari halaman resmi perusahan atau social media terpercaya yang sedang membuka rekrutmen yang mencari kandidat untuk bergabung jadi salah satu bagian dari perusahaannya

Interview atau sesi wawancara merupakan salah satu tahapan saat melamar kerja yang akan dialami setiap pelamar. Tahapan ini merupakan tahapan akhir sebelum pelamar mendapat jawaban, yakni lolos atau tidak lolos. Bagi mereka yang tidak lolos, mungkin bertanya-tanya mengapa bisa tidak lolos. Untuk itu,sangat penting bagi Anda mengetahui beberapa kesalahan fresh graduate saat interview kerja.

Baca selengkapnya :14 Kesalahan Umum Fresh Graduate saat Interview Kerja

Tertarik untuk bekerja di IKEA Indonesia ? Siapkan segera berkas lamaran dan CV terbaru anda serta berkas-berkas pendukung lamaran lainnya. Berikut persyaratannya, sialahkan simak dibawah ini:

Lowongan Kerja IKEA Indonesia


Dibutuhkan :

1. Replenishment Range Specialist

Qualification :

  • Skilled in retail and/or logistics processes, tools and working methods, and skilled in supporting an efficient and cost-effective commercial performance.
  • Customer orientation and centricity. Understanding of the customer needs, demands and expectation. Good knowledge of customer order, range and replenishment administration systems. Providing effective solutions within the area of expertise to business and customer needs.
  • Attention to quality with ability to complete the work according to procedures and quality standards. Ability to apply analytical process oriented thinking when acting and propose solutions.
  • Good communication in English skill both written and verbal. And also proven analytical and numeric skills and ability to identify required actions.
  • Placement: Alam Sutera, Tangerang.

2. Marketing Campaign Specialist

Qualification :

  • Minimum 5 years of working experience in Marketing Communication.
  • Experience with handling multiple projects at the same time with good schedule control. Ability to work with tight time schedules and used to high working pace.
  • Experience of effective and efficient use and measurement of all media.
  • Experience of successfully coordinating and leading processes creating marketing communication.
  • Compelling communicator both verbally and in writing. Ability to communicate confidently and clearly both in Bahasa and English.
  • Placement: Alam Sutera, Tangerang.

3. Customer Support Center Team Leader

Qualification :

  • Have passion in retailing, home furnishing, and customers.
  • Experienced in contact center or customer service industry, have good understanding in multichannel retailing.
  • Have prior leadership experience; proven experience in coaching and motivating others.
  • Experienced in making operational decisions on daily basis; able to organize and prioritize.
  • Have good communication skills; able to handle conflict and find creative solutions.
  • Placement: Alam Sutera, Tangerang.

4. Account Payable Officer

Qualification :

  • Have good attention to detail.
  • Have good knowledge about accounting principal and book-keeping.
  • Have high level of curiosity and are resilient.
  • Able to work in a fast-pace environment.
  • Plus point if has experience as Account Payable staff.
  • Placement: Alam Sutera, Tangerang.

5. Project Leader

Qualification :

  • Familiarity with IKEA Retail Processes.
  • Good interpersonal and communication skills.
  • Affinity with and understanding of project management and agile processes.
  • Good understanding on the business process and the capability of the systems.
  • Have strong sense of problem solving and renewal.
  • Placement: Alam Sutera, Tangerang.

6. Web Merchandiser (Service Office/E-commerce)

Qualification :

  • Have good knowledge about retail industry, e-Commerce, and or home furnishing. Preferably in multi-channel environment and online merchandising method.
  • Have good knowledge about digital analytic and personalization tools (Google Analytic, Dynamic Yield). Able to analyze and follow-up the customer’s shopping behavior in online platforms.
  • Are commercially driven. Sensitive to market changes and constantly seeks for better ways to sell out via available digital touch points.
  • Able to organize and prioritize, influence/steer others, and good at decision making.
  • Able to communicate in English, both verbally and in writing.

7. Web Editor (Service Office/Marketing)

Qualification :

  • Have strong interest in developing website and digital devices, preferably have experience in website management.
  • Proficient understanding of web markup including HTML5 and CSS3.
  • Basic knowledge of web and app analytics (such as Google Analytics, Google search console, and firebase analytics) and UI/UX.
  • Basic understanding of SEO principles and SEO applications on website.
  • Have good strategic, analytical, creative thinking, and communication skills


Cara melama

Jika berminat dan sesuai dengan kualifikasi lowongan kerja yang dibutuhkan PT Talkindo Selaksa Anugrah (Jco, BredTalk dan Roppan), silahkan secara online melalui tautan berikut :



Perhatian :

  • Pelamar yang lolos seleksi akan diberitahu melalui email atau telepon resmi
  • Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi
  • Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.

Baca Juga : Lowongan Kerja Untuk Lulusan SMA/SMK Sederajat Terbaru Semua Jurusan

Join Channel Telegram GOLETSKERJA :

PT Samator Indo Gas Tbk

PT Samator Indo Gas Tbk

Mie Gacoan

Mie Gacoan

PT United Tractors Tbk

PT United Tractors Tbk