PT Forisa Nusapersada adalah perusahaan terkemuka di bidang industri makanan dan minuman instan yang didirikan pada tahun 1995. Berkantor pusat di Tangerang, Banten, Forisa Nusapersada berfokus pada produksi dan distribusi berbagai produk makanan serta minuman berkualitas tinggi, yang telah menjadi pilihan favorit masyarakat Indonesia. Dengan merek-merek andalannya seperti Pop Ice, Nutrijell, dan Teh Sisri, perusahaan ini dikenal luas karena inovasi dan keunggulan produknya.
Sebagai salah satu perusahaan yang berkembang pesat di sektor FMCG (Fast-Moving Consumer Goods), PT Forisa Nusapersada memiliki jaringan distribusi yang luas, mencakup seluruh wilayah Indonesia dan beberapa negara di Asia Tenggara. Hal ini menunjukkan komitmen perusahaan untuk memenuhi kebutuhan pasar global yang terus meningkat.
Untuk memastikan kualitas terbaik, PT Forisa Nusapersada menggunakan teknologi produksi mutakhir dan menerapkan standar kualitas internasional. Perusahaan juga berfokus pada inovasi produk yang selaras dengan tren gaya hidup modern dan kebutuhan konsumen yang dinamis.
Goletskerja.com adalah salah satu situs penyedia informasi lowongan kerja Indonesia. kamin dalam hal ini berkonsisten untuk selalu memberikan informasi terkini tentang lowongan pekerjaan yang valid. Semua informasi lowongan kerja di goletskerja.com mulai dari perusahaan BUMN, informasi CPNS dan Perusahaan Swasta ternama, dengan kategori lowongan tingkat SMA, D3, sampai dengan S1-S2, bersumber dari halaman resmi perusahan atau social media terpercaya yang sedang membuka rekrutmen yang mencari kandidat untuk bergabung jadi salah satu bagian dari perusahaannya.
Lowongan Kerja PT Forisa Nusapersada
PT Forisa Nusapersada saat ini membuka lowongan kerja terbaru dalam rangka mencari calon pegawai yang siap untuk bergabung sebagai karyawan perusahaan, Siapkan segera berkas lamaran dan CV terbaru anda serta berkas-berkas pendukung lamaran lainnya. Berikut posisi dan persyaratannya, sialahkan simak dibawah ini.
Posisi:
Packer Helper Produksi
Kualifikasi:
- Pendidikan minimal SMA/SMK
- Tanpa pengalaman bekerja dipersilahkan mendaftar
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Detail dalam bekerja
- Dapat bekerja dengan tim
BACA LOWONGAN KERJA TERBARU :
- PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing
- Brilian Banking Officer Program (BBOP): Bank BRI
- PT Bank Mandiri (Persero): Officer Development Program
- Bank Indonesia (BI)
- PT K24 Indonesia (Apotek K24)
Cara melamar
Bagi yang berminat untuk melamar posisi ini, silahkan anda dapat DAFTAR secara online melalui tautan yang telah disediakan. Jadi, tunggu apa lagi? Jika Anda berminat dan meraih kesuksesan dalam karir Anda, jangan lewatkan kesempatan ini. Segera Daftar melalui tauatan dibawah ini sekarang juga !
Perhatian :
- Mohon untuk membaca informasi ini secara cermat dan menyeluruh.
- Hanya pelamar yang memenuhi kriteria terbaik yang akan diikutsertakan dalam seleksi lanjutan.
- Selama proses rekrutmen, tidak ada biaya yang akan dibebankan kepada pelamar.
Semoga informasi ini bermanfaat bagi Anda dan kami mengharapkan Anda untuk berbagi informasi ini dengan teman atau keluarga yang mungkin memerlukannya. Untuk informasi lebih lanjut tentang lowongan kerja di sektor BUMN, CPNS, atau sektor swasta lainnya, kunjungi situs web kami di www.goletskerja.com
Baca Juga : Lowongan Kerja Untuk Lulusan SMK Terbaru Semua Jurusan
Join Channel Telegram GOLETSKERJA :