BerandaTINGKATD4Lowongan Kerja PT Mega Central Finance (MCF)
Lowongan Kerja

Lowongan Kerja PT Mega Central Finance (MCF)

Lowongan Kerja PT Mega Central Finance (MCF) – PT Mega Auto Finance atau yang biasa di singkat MAF, adalah salah satu perusahaan dari kelompok usaha CT Corp yang didirikan pada tanggal 24 September 2007 dan mempunyai beberapa perusahaan dalam sektor bisnis lainnya seperti : Bank Mega, Metro, Trans 7, Mango, Coffee Bean, Trans TV, Trans Studio, Detik dan Transmart Carrefour.

goletskerja.com adalah situs Portal lowongan kerja yang menjangkau seluruh wilayah Indonesia, mulai dari perusahaan BUMN, informasi CPNS dan Perusahaan Swasta ternama, mulai dari kategori lowongan kerja SMAD3, sampai dengan S1-S2. Kami berkonsisten untuk selalu memberikan informasi terkini tentanng lowongan pekerjaan yang valid, semua informasi lowongan kerja di goletskerja.com bersumber dari halaman resmi perusahan atau social media terpercaya yang sedang membuka rekrutmen yang mencari kandidat untuk bergabung jadi salah satu bagian dari perusahaannya.

Saat ini PT Mega Central Finance (MCF). membuka kembali lowongan kerja terbaru bagi para profesional muda untuk berkarir bersama kami, berikut posisi dan kualifikasi yang dibutuhkan :


Lowongan Kerja PT Mega Central Finance (MCF)


Dibutuhkan :


Management Development Program – Head Office

Management Development Program (MDP) merupakan sebuah program percepatan karir dari PT. Mega Auto Finance (MAF) & PT. Mega Central Finance (MCF). Hasil akhir dari program ini adalah membentuk kandidat potensial untuk menjadi Branch Manager (Kepala Cabang) dalam waktu kurang dari 1 tahun.

Program MDP terbagi kedalam 2 tahapan utama yaitu Pendidikan (Training) dan Ikatan Dinas.
Tahap Pendidikan (Training) berlangsung selama hingga maksimal 9 bulan, tahapan ini terbagi menjadi beberapa bagian yaitu Inclass Training (di Head Office), On the Job Training/OJT (Cabang), Projek Assigment (PA) I (Cabang), PA II (Cabang), PA III (Cabang), & Final Project Assigment (Cabang)

Tahapan Ikatan Dinas berlangsung selama 2 tahun dan dimulai saat MDP dinyatakan lulus dari masa pendidikan (training)

Tahapan seleksi MDP terbagi menjadi Seleksi Berkas, Psikotest, Focuss Group Discussion (FGD), Interview HRD, Interview Direksi, Medical Check Up, dan Tanda Tangan Kontrak.

Tanggung Jawab :

1Menjalani masa training dan mempelajari core bisnis perusahaan secara menyeluruh
2Mengajukan dan melaksanakan program perbaikan untuk kantor cabang dan Head Office
3Menjadi mitra dari kepala cabang, Kepala Regional dan Kepala Wilayah dalam memperbaiki performance perusahaan
4Mempresentasikan program perbaikan yang telah dijalankan pada Pembimbing dan Evaluator

Kualifikasi :

1Pria/Wanita dan maksimal berusia 27 tahun saat mendaftar
2Pendidikan Sarjana (S1 atau D4) dengan IPK min 2,75 atau Master (S2) dengan IPK min 3,00
3Dapat mengemudi kendaraan bermotor dan memiliki SIM C / SIM A
4Belum menikah dan bersedia menunda hingga masa pendidikan berakhir (9 Bulan)
5Bersedia menjalani program MDP selama 2 tahun 9 bulan (9 bulan pendidikan dan 2 tahun ikatan dinas)
6Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah kerja PT Mega Auto Finance & PT Mega Central Finance



Cara melamar

Jika berminat dan sesuai dengan kualifikasi lowongan kerja yang dibutuhkan PT Aneka Gas Industri Tbk, silahkan DAFTAR Secara online melalui tautan berikut :


Perhatian :

  • Pelamar yang lolos seleksi administrasi akan diberitahu melalui email atau telepon resmi
  • Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi
  • Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.

Baca Juga : Lowongan Kerja Lulusan S1 Terbaru Semua Jurusan

Join Channel Telegram GOLETSKERJA – KLIK DISINI




PT Samator Indo Gas Tbk

PT Samator Indo Gas Tbk

Mie Gacoan

Mie Gacoan

PT United Tractors Tbk

PT United Tractors Tbk