Lowongan Kerja Sarinah (Persero) – Sarinah adalah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang didirikan oleh Bapak Proklamator Indonesia, Presiden Soekarno, untuk mewadahi kegiatan perdagangan produk dalam negeri dan mendorong pertumbuhan perekonomian Indonesia.
Dalam dunia kerja saat ini, persaingan untuk mendapatkan pekerjaan yang diinginkan semakin ketat. Latar belakang persaingan mencari kerja dapat menjadi sebuah tantangan bagi para pencari kerja. Pertama-tama, tingkat pengangguran yang tinggi dan jumlah pelamar yang banyak menyebabkan persaingan yang sengit. Setiap kali sebuah lowongan kerja diumumkan, sering kali ratusan bahkan ribuan orang bersaing untuk mendapatkan posisi tersebut.
Dalam menghadapi persaingan ini, penting bagi para pencari kerja baik Experiece atau Fresh Graduate untuk terus mengembangkan diri dan mempersiapkan diri dengan baik. Melakukan riset tentang industri dan perusahaan yang dituju, melatih keterampilan yang diperlukan, dan mempersiapkan diri dengan baik untuk proses seleksi kerja akan meningkatkan peluang mereka untuk sukses dalam mencari pekerjaan di dunia kerja yang kompetitif ini.
Goletskerja.com adalah salah satu situs penyedia informasi lowongan kerja Indonesia. kamin dalam hal ini berkonsisten untuk selalu memberikan informasi terkini tentang lowongan pekerjaan yang valid. Semua informasi lowongan kerja di goletskerja.com mulai dari perusahaan BUMN, informasi CPNS dan Perusahaan Swasta ternama, dengan kategori lowongan tingkat SMA, D3, sampai dengan S1-S2, bersumber dari halaman resmi perusahan atau social media terpercaya yang sedang membuka rekrutmen yang mencari kandidat untuk bergabung jadi salah satu bagian dari perusahaannya.
Lowongan Kerja PT Sarinah (Persero)
PT Sarinah (Persero) saat ini membuka lowongan kerja terbaru dalam rangka mencari calon pegawai yang siap untuk bergabung sebagai karyawan perusahaan, Siapkan segera berkas lamaran dan CV terbaru anda serta berkas-berkas pendukung lamaran lainnya. Berikut posisi dan persyaratannya, sialahkan simak dibawah ini :
Business Partnership Staff
Tanggung Jawab Umum:
- Mengidentifikasi potensi kerjasama bisnis yang baru
- Mencari tenant prospektif untuk mengisi area ritel komersial yang tersedia
- Bertanggung jawab atas kegiatan kerjasama bisnis harian yang meliputi kegiatan tenant acquisition (mengelola kegiatan sewa-menyewa, mencari dan berkomunikasi dengan tenant prospektif, onboarding tenant, dst)
- Memastikan bahwa seluruh dokumen administrasi terkait (sewa-menyewa, pembaruan sewa, moving in & out, renovasi, dst) dapat terdokumentasi dengan baik
- Bekerjasama dan berkoordinasi dengan pihak internal maupun external
Kualifikasi :
- Pendidikan: Minimal S1, semua jurusan (diutamakan jurusan Marketing/Bisnis/semacamnya)
- Pengalaman Kerja: Min. 1 tahun di bidang sales, marketing, partnership dan/atau acquisiton
- Keahlian:
- Memiliki kemampuan interpersonal yang baik
- Mampu berkomunikasi, bernegosiasi, dan berkoordinasi dengan baik
- Memiliki Sifat customer service orientation yang kuat
- Fast learner dengan can-do-attitude
BACA JUGA LOWONGAN BUMN TERBARU :
- PT Permodalan Nasional Madani (PNM)
- PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk
- PT Railink (KAI Bandara)
- PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk
- PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
Cara melamar
Bagi yang berminat untuk melamar posisi ini, silahkan anda dapat mengirim berkas lamaran lengkap anda ke alamat email dibawah ini. Jadi, tunggu apa lagi? Jika Anda berminat untuk menjadi bagian dari PT Sarinah (Persero) dan meraih kesuksesan dalam karir Anda, jangan lewatkan kesempatan ini.
[email protected] dengan
subjek email: “Staff Business Partnership_Nama Anda”
Perhatian :
- Pelamar yang lolos seleksi akan diberitahu melalui email atau telepon resmi
- Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi
- Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.
Baca Juga : Lowongan Kerja Untuk Lulusan S1 Terbaru Semua Jurusan
Join Channel Telegram GOLETSKERJA :