BerandaBUMNLowongan Kerja BUMN Perum DAMRI
Lowongan Kerja

Lowongan Kerja BUMN Perum DAMRI

Lowongan Kerja BUMN Perum DAMRI – DAMRI Merupakan singkatan dari Djawatan Angkoetan Motor Repoeblik Indonesia (ER, EYD: Jawatan Angkutan Motor Republik Indonesia) yang dibentuk berdasarkan Maklumat Kementerian Perhubungan RI No.01/DAMRI/46 tanggal 25 November 1946 dengan tugas utama menyelenggarakan angkutan penumpang serta barang di atas jalan dengan menggunakan kendaraan bermotor.

Dalam perkembangan selanjutnya sebagai Perusahaan Umum (Perum), nama DAMRI tetap diabadikan sebagai brand mark dari Badan Usaha Milik Negara (BUMN) ini yang sampai saat ini masih tetap konsisten menjalankan tugasnya sebagai salah satu penyelenggara jasa angkutan penumpang serta barang dengan menggunakan bus & truk. Sampai saat ini, DAMRI mempunyai jaringan pelayanan tersebar hampir di seluruh wilayah Republik Indonesia. Dalam kegiatan usahanya DAMRI juga menyelenggarakan pelayanan angkutan kota, angkutan antar kota dalam provinsi, angkutan kota antarprovinsi, angkutan khusus bandar udara, angkutan pariwisata, angkutan logistik, angkutan keperintisan, serta angkutan lintas batas negara.

goletskerja.com adalah situs Portal lowongan kerja yang menjangkau seluruh wilayah Indonesia, mulai dari perusahaan BUMN, informasi CPNS dan Perusahaan Swasta ternama, mulai dari kategori lowongan kerja SMAD3, sampai dengan S1-S2.

Kami berkonsisten untuk selalu memberikan informasi terkini tentang lowongan pekerjaan yang valid, semua informasi lowongan kerja di goletskerja.com bersumber dari halaman resmi perusahan atau social media terpercaya yang sedang membuka rekrutmen yang mencari kandidat untuk bergabung jadi salah satu bagian dari perusahaannya.

Saat ini Perum DAMRI, membuka kembali lowongan kerja terbaru bagi para profesional muda untuk berkarir bersama kami, berikut posisi dan kualifikasi yang dibutuhkan :


Lowongan Kerja BUMN Perum DAMRI


Dibutuhkan :


1. STAFF

  • Bidang : SDM / HC
  • Jenjang : Sarjana S1 / Diploma IV

Requirement :

  • Mengetahui dasar tentang manajemen kinerja karyawan
  • Memiliki kemampuan dan interpersonal skill yang baik
  • Memiliki pengetahuan dasar tentang manajemen SDM dan talenta
  • Educational Background :
    • Manajemen SDM, Bisnis

2. STAFF

  • Bidang : Sistem Management and Safety
  • Jenjang : Sarjana S1 / Diploma IV

Requirement :

  • Menguasai sistem manajemen
  • Memahami budaya Keselamatan (Behavior Based Safety)
  • Memiliki Sertifikat K3
  • Educational Background :
    • Keselamatan & Kesehatan Kerja, Teknik Lingkungan

3. STAFF WEB DEVELOPER

  • Bidang : Digitalisasi dan IT
  • Jenjang : Sarjana S1 / Diploma IV

Requirement :

  • Menguasai pemrograman PHP Codelgniter, Javascript, HTML, SCC, Bootstrap;
  • Menguasai database mySQL/noSQL;
  • Menguasai API JSON/XML;
  • Mengerti GIT & Team Project
  • Educational Background :
    • Teknik Informatika, Sistem Informasi

4. STAFF MOBILE DEVELOPER

  • Bidang : Digitalisasi dan IT
  • Jenjang : Sarjana S1 / Diploma IV

Requirement :

  • Menguasai pemrograman Android Java; Mengasai database mySQL/noSQL;
  • Memahami API JSON/XML;
  • Memahami GIT, Team Project, realease google plya/apple store
  • Educational Background :
    • Teknik Informatika, Sistem Informasi

5. STAFF

  • Bidang : Legal and Compliance
  • Jenjang : Sarjana S1 / Diploma IV

Requirement :

  • Menguasai legal drafting;
  • Menguasai pengetahuan tentang hukum serta peraturan saat ini yang berlaku;
  • Kemampuan komunikasi yang baik
  • Educational Background :
    • Hukum

Kualifikasi Umum :

  • Warga Negara Indonesia
  • Usia maksimal per 25 April 2022 mengikuti jenjang pendidikan sebagai berikut:
    • Diploma I/II/III : 27 tahun
    • S1/Diploma IV : 30 tahun
    • S2 : 35 tahun
  • IPK minimal 2,75 untuk lulusan perguruan tinggi
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia
  • Sehat jasmani, rohani dan bebas narkoba
  • Dokumen SKCK dari Kepolisian
  • Sertifikasi pelatihan yang sesuai dengan kompetensi dan rekomendasi pengalaman kerja apabila ada
  • Rekomendasi Komunitas (berprestasi di Bidang Olahraga/Seni/Digital Creator/Start Up) apabila ada

Kualifikasi Umum :

  • Warga Negara Indonesia
  • Usia maksimal per 25 April 2022 mengikuti jenjang pendidikan sebagai berikut:
    • Diploma I/II/III : 27 tahun
    • S1/Diploma IV : 30 tahun
    • S2 : 35 tahun
  • IPK minimal 2,75 untuk lulusan perguruan tinggi
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia
  • Sehat jasmani, rohani dan bebas narkoba
  • Dokumen SKCK dari Kepolisian
  • Sertifikasi pelatihan yang sesuai dengan kompetensi dan rekomendasi pengalaman kerja apabila ada
  • Rekomendasi Komunitas (berprestasi di Bidang Olahraga/Seni/Digital Creator/Start Up) apabila ada


Cara melamar

Jika berminat dan sesuai dengan kualifikasi lowongan kerja yang di Perum DAMRI, silahkan mengikuti langkah – langkah di bawah :

  1. Pelamar hanya dapat melamar melalui situs web https://rekrutmenbersama.fhcibumn.id dengan mengikuti petunjuk pendaftaran. Tidak ada jalur lain yang digunakan untuk pengiriman lamaran.
  2. Pelamar wajib memiliki alamat e-mail pribadi dan nomor telepon seluler yang masih aktif untuk dapat mengikuti proses seleksi. Pelamar dilarang menggunakan alamat e-mail milik orang lain/kantor dalam proses pendaftaran.
  3. Tidak ada layanan untuk perubahan/koreksi seluruh data-data serta dokumen yang telah dikirim oleh pelamar.

Pendaftaran dibuka 14 April 2022 – 25 April 2022

Perhatian :

  • Pelamar yang lolos seleksi akan diberitahu melalui email atau telepon resmi
  • Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi
  • Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.

Baca Juga : Lowongan Kerja Untuk D3 Terbaru Semua Jurusan

Join Channel Telegram GOLETSKERJA – KLIK DISINI



REKOMENDASI